Diskusi ISO

 Assalamu'alaikum Wr. Wb

A. Pendahuluan

1.  Pengertian 
     ISO adalah Organisasi Internasional untuk Standardisasi (bahasa inggris International Organization for Standardization), (bahasa perancis : Organisation internationale de normalisation) atau disingkat ISO adalah badan penetap standar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari bandan standarisasi nasional setiap negara. Dikarenakan singkatan dari masing-masing bahasa berbeda (IOS dalam bahasa Inggris dan OIN dalam bahasa Perancis) maka para pendirinya menggunakan singkatan ISO, (diambil dari bahasa yunani: isos) yang berarti sama (equal). Penggunaan ini dapat dilihat pada kata isometrik atau isonomi.

Didirikan pada23 februaru 1947 ISO menetapkan standar-standar industrial dan komersial dunia. ISO merupakan lembaga nirlaba internasional, pada awalnya dibentuk untuk membuat dan memperkenalkan standardisasi internasional untuk apa saja. Standar yang sudah kita kenal antara lain standar jenis film fotografi, ukuran kartu telepon, kartu ATM Bank, ukuran dan ketebalan kertas dan lainnya.


2. Latar Belakang

berdirinya ISO disebabkan oleh ketidak seragaman standar dari berbagai negara dan karena kalangan industri sudah lama membutuhkan standar dunia untuk membutuhkan mewujudkan perdagangan nasional.

3. Tujuan

meningkatkan standar prdagangan barang dan jasa internasional dan meningkatkan kerja sama di bidang intelektual, pengetahuan teknologi dan aktivitas ekonomi serta untuk memudahkan perdagangan dengan menyediakan satu kumpulan standar agar masayarakat mengakui dan mematuhinya.

4. Hasil yang diharapkan

 dapat mengetahui dan memahami tentang apa itu ISO ? dan tujuan ISO ?.


B. Alat dan Bahan :

1.. Laptop
2.. flasdisk

C. Jangka waktu 

 8 jam

C. Langkah Kerja:

mbah suro menerangkan ISO kepada kami dan setelah itu kita berdiskusi lalu masing masing sekolah memaparkan hasil diskusi yang telah di diskusikan.

D. Hasil yang di dapatkan adalah kita dapat mengetahui ISO dan juga kita dapat mengetahui etika kita ketik menjadi IT.
 Dan banyak pendapat pendapat dari masing masng sekolah :


              Diskusi Tentang ISO dan ISO 27001

ISO :

SMK YPE KROYA Cilacap

1. kesimpulan: iso adalah kesatuan para ahli untuk berbagi pengtahuan dan standar internasionl yang mendukung inovasi dan membei solusi bagi tantangan global.Tantangan global merupakan sudut pandang dimana memandang globalisasi sebagai suatu yang menantang berarti sesuatu tersebut harus disikapi dan dihadapi dengan berbagai upaya dan strategi.


SMK MUHAMMADIYAH ROGOJAMPI

2. ISO merupakan badan/organisasi internasional yang menetapkan suatu standar bagi perusahaan, diantaranya ISO 9001 untuk manajemen mutu, ISO 14001 untuk manajemen lingkungan, dl
ISO 27001 : ISO bbekerja sama dengan IEC (menetapkan standar elektronik) membahas tentang ISMS (Information Security Management System) tentang keamanan informasi. Salah satunya mengenai Kriptografi (enkripsi&deskripsi data).

SMK NEGERI KLATEN
3. ISO : Badan penetap sttandar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standarisasi nasional di setiap negara
ISO 27001 : IO yang tdk hanya mencakup aspek teknologi, namn juga dapat menjangkau ke seluru proses bisnis pihk pendukung yang lain/pihak ke 3.


SMK SANJAYA GunungKIdul

4. iso adalah organisasi interasional yang terbentuk dari kesatuan badan2 standarisasi nasional di setiap negara yang berbeda untuk mencapai suatu tujuan yang sama
iso 27001 adalah standar sistem manajemen yag mengenai soal keamanan informasi atau di kenal juga sebagai Information Security Management System (ISMS)


SMK NEGERI 1 KEDIRI

5. ISO merupakan sebuah badan independent standartisasi Internasional . ISO 27001 adalah sebuah metode khusus yang tersruktur tentang pengamanan informasi yang diakui secara internasional. Sistem manajementnya adalah ISMS yang memberikan gambaran secara umum mengenai apa saja yanng harus dilakukan oleh sebuah perusahaan untuk mengevaluasi implementasi dan memelihara keamanan jaringan.

SMK MUHAMMADIYAH 1 AJIBARANG

6. ISO adalah suatu badan penetap standar internaasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standardisasi nasional setiap negara.
ISO terdiri dari 3 macam, yaitu :
1. ISO 9001 : Sandar Kualitas/ Mutu
2. ISO 14001 : Standar Lingkungan
3. ISO 18001 : Standar keselamatan dan kesehatan
ISO/IEC 27001
adaah suatu standar sistem manajemen keamanan informasi (ISMS) yang di terbitkanoleh ISO dan IEC oktober 2005

SMK IT IHSANUL FIKRI

7. ISO tujuan
mengemangkan dan mempromosikan standar standar untuk umum yang berlaku secara internasional dan jaminan kualitas dengan standar kualitas internasional.
ISO 27001 adalah sistem manajemen keamanan tekhnologi informasi yang di kembangkan OSI dalam Dunia IT/ Jaringan.

E. Permasalahan yang di hadapi :

kurang memahami lebih dalam lagi tengtang ISO.

F. Kesimpulan :

pada hari senin, 19 Juni 2017 mbah suro memberikan materi tentang ISO dan ISO tersebut adalah untuk sertifikasi seseorang untuk terlihat bahwa ia layak atau tidak untuk bekerja di dunia industri atau sekolah.

G. Referensi

Share this

Related Posts

First

2 komentar

komentar